Ayo Mengamati !
Perhatikan notasi lagu berikut.
1. Perhatikan saat Bapak/Ibu guru menyanyikan lagu itu. Perhatikan tinggi rendah nada pada lagu.
2. Tandai nada tinggi dan nada rendah pada lagu menggunakan garis melodi.
3. Berdasarkan tanda tempo yang tertulis, bagaimana cara menyanyikan setiap lagu tersebut?
JAWAB :
Lagu Ampar-Ampar pisang adalah memiliki tempo G=Do. Birama dari lagu daerah Kalimantan Selatan ini adalah 2/4 dan memiliki tempo sedang atau moderato.
Sedangkan Lagu Bubuy Bulan dinyanyikan dengan tempo sedang yang disebut andante, dengan ketukan 4/4
KEMBALI KE : MATERI KELAS 4 TEMA 7 SUBTEMA 1
KEMBALI KE : DAFTAR MENU
=====================
Tidak ada komentar:
Posting Komentar